Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2016

Ulasan Sistem Pakar

Penerapan Sistem pakar dalam Industri / Manufaktur ·          Sistem Pakar Dalam Perancangan PRIDE(Pinch Roll Interactive Design Expert / Environment). Sistem pakar ini digunakan untuk merancang system pengaturan kertas untuk mesin fotocopy. Sistem ini membuat rancangan dengan representasi pengetahuan tentang rancangan berdasarkan kumpulan goal, metoda perancangan, generator dan aturan-aturan yang terstruktur. ·          System Pakar Dalam Perencanaan Wood Trus fabrication Application merupakan contoh system pakar dalam proses perencanaan. System ini dibuat dengan menggunakan shell sitem pakar SPS (Semi Intelligent Process Selector). Sistem pakar juga digunakan dalam penjadwalan, dibawah ini adalah beberapan contoh kegunaan system pakar dalam penjadwalan : ·          Contionuous Caster Steel Mill Scheduling Application System pakar ini berbasis fuzzy logic yang dibuat untuk monitoring on line dan penjadwalan continuous caster steel mill. Continuous caster stell mill me

Makalah Sistem Pakar

Gambar
Makalah Ini diambil dari Makalah Sistem Pakar Pengertian sistem pakar (Expert System) menurut para ahli, Martin dan Oxman (1998) Sistem berbasis komputer yang menggunakan pengetahuan, fakta, dan teknik penalaran dalam memecahkan masalah yang biasanya hanya dapat dipecahkan oleh seorang pakar dalam bidang tersebut. menurut Durkin sistem pakar merupakan program komputer yang dirancang untuk memodelkan kemampuan penyelesaian masalah yang dilakukan oleh seorang pakar. Sedangkan menurut Giarratano dan Riley sistem pakar merupakan sistem komputer yang bisa menyamai atau meniru kemampuan seorang pakar. Sistem pakar merupakan sistem yang menggunakan pengetahuan manusia yang terekam dalam komputer untuk memecahkan persoalan yang membutuhkan keahlian manusia, selain itu sistem pakar juga bisa berarti sistem informasi berbasis komputer yang menggunakan pengetahuan pakar untuk mencapai performa keputusan tingkat tinggi dalam domain persoalan yang sempit. Sistem pakar sendiri pertama kal

Ulasan Makalah Perkembangan Teknologi Sistem Saat Ini

Ulasan Makalah Perkembangan Teknologi Masyarakat Modern (Perkembangan Teknologi Sistem Saat Ini) ulasan tersebut bersumber dari makalah Perkembangan Teknologi Sistem 1.     Ringkasan Perkembangan taknologi pada dewasa ini sangatlah pesat . Adanya kemajuan dalam bidang teknologi ini dikarenakan untuk memenuhi kebutuhaan masyarakat . Dengan teknologi masyarakat terbantu untuk dapat mempermudah pekerjaannya dan mempermudah dalam bidang komunikasi . Contoh dalam bidang komunikasi , dahulu masyarakat untuk berkomunikasi jarak jauh dengan menggunakan cara surat menyurat . Surat menyurat sendiri membutuhkan waktu yang lama sehingga tidak efisien . Semakin berkembangnya teknologi munculah sebuah alat komunikasi yaitu , telepon. Dengan telepon masyarakat tidak membutuhkan waktu yang lama untuk dapat berkomunikasi. Jika , tetap ingin berkirim surat masyarakat dapat menggunakan email yang hanya membutuhkan waktu beberapa detik saja . Hal tersebut sangatlah efisien dibandingkan d

Makalah Perkembangan Teknologi

Makalah tersebut diambil dari blog (lihat pada sumber makalah) tanpa merubah sedikitpun. Makalah ini digunakan untuk menelaah Perkembangan Teknologi Sistem . KATA PENGANTAR Segala puji bagi Tuhan yang telah menolong hamba-Nya menyelesaikan makalah ini dengan penuh kemudahan. Tanpa pertolongan-Nya mungkin penyusun tidak akan sanggup menyelesaikan makalah ini dengan tempo yang menurut kami amat singkat mengingat kami masih sangat butuh banyak belajar bagaimana menyusun makalah yang baik. Makalah ini disusun dengan tujuan agar pembaca dan penulis dapat memperluas pemahaman perkembangan Teknologi dan komunikasi melihat dari sisi positifnya maupun sisi negatifnya. Uraian dan ulasan yang tersajikan berdasarkan hasil kutipan dari penyusun dan juga dari berbagai sumber yang ada dari media cetak dan media elektronik mengingat data-data tersebut yang menjadi pokok bahasan agar tersusunnya sebuah makalah. Sesuai dengan mata kuliah Perkembangan Teknologi dan Komunikasi, maka dalam p